Acara Asean Blogger Festival Indonesia 2013 diikuti kurang lebih 250 blogger, baik blogger nusantara maupun blogger blogger dari negara ASEAN, seperti blogger dari Malaysia, Filipina, Kamboja, Myanmar, India, Laos dan Brunei Darussalam.
Acara yang berlangsung di kota Surakarta sejak tanggal 9 sampai 11 Mei tidak hanya diisi dengan acara Seminar, tapi juga partisipan Asean Blogger Festival Indonesia itu juga diajak City Tour di Solo
Hari Pertama
Mengunjungi acara Mangkunegaran Performing Art (malam)
Hari Kedua
Mengunjungi Situs Sangiran dan Candi Sukuh (siang hari) peserta dibagi dalam dua kelompok. 150 partisapan diajak mengunjungi Situs Sangiran dan 50 partisipan diajak mengunjungi Candi Sukuh.
Keliling Solo Naik Bus Werkudara (malam)
Hari Ketiga
Keliling Solo naik Kereta Uap Jaladara (pagi)
Jalan jalan ke kempung batik dan beli souvenir di Pasar Klewer (pagi)
Mengunjungi Keraton Surakarta Hardiningrat, Closing Ceremony (siang)